Pemdes Balung Kulon dan Warga Jalan Kamboja 2 Gelar Jumat Berkah

- Jurnalis

Jumat, 24 Januari 2025 - 19:11 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Balung, MEDIAJEMBER.COM — Pemdes Balung Kulon bersama warga Jalan Kamboja 2 menggelar aksi Jumat Berkah pada 24 Januari 2025.

Mereka membagikan 300 nasi kotak kepada masyarakat yang melintas di depan Balai Desa Balung Kulon, Kecamatan Balung. Kegiatan ini bertujuan untuk membantu warga yang membutuhkan.

Jumat berkah di Balung Kulon
Suasana pembagian nasi kotak di depan kantor desa Balung Kulon

Warga Jalan Kamboja 2 dan pemerintah desa tampak antusias dalam menjalankan aksi sosial ini. Mereka bekerja sama untuk membagikan nasi kotak kepada orang-orang yang sedang beraktivitas di sekitar desa.

Baca Juga :  Komunitas SKB Bersama Pemerintah Kecamatan dan Koramil Balung Gelar Jumat Berkah

Kepala Desa Balung Kulon, Langgeng Supriyanto mengatakan, “Kegiatan Jumat Berkah ini adalah wujud kepedulian kepada khususnya warga desa kami. Dan saudara-saudara kita yang membutuhkan”

Baca Juga :  PT Seger Argo Nusantara dan SKB Bagikan Ratusan Takjil

Ia menyampaikan bahwa kegiatan Jumat Berkah merupakan salah satu cara kita berinovasi  untuk memberikan sedikit rejeki.

“Harapannya kedepan Jumat Berkah kita lebih baik lagi dan kepedulian kepada masyarakat yang membutuhkan semakin meningkat.” Kata Langgeng.

“Semoga kegiatan ini bermanfaat bagi sesama dan dapat membantu saudara-saudara kita yang membutuhkan,” ujar Buarto, Koordinator Warga Jalan Kamboja 2.

Baca Juga :  Lomba Masak Kreasi di Balung Kulon Ciptakan Kreativitas dan Keakraban Warga

Buarto juga mengucapkan terima kasih kepada Pemdes Balung Kulon dan rekan-rekan warga Jalan Kamboja 2 yang telah ikut berpartisipasi. Ia juga menyampaikan penghargaan kepada para donatur yang telah mensupport kegiatan ini.

“Semoga Allah mengganti kebaikan Anda dengan kebaikan yang lebih,” harap Buarto.

Penulis : Buarto

Berita Terkait

SKB dan Muspika Balung Bagikan 500 Takjil di Bulan Ramadhan
Kini Warga Krajan Desa Mojomulyo Miliki Mobil Jenazah yang Dibeli Secara Swadaya
Guru dan Siswa SMAN Pakusari Jember Donorkan Darah untuk Kemanusiaan
PMR Wira SMKN 1 Jember Gelar Diklat Kepalangmerahan
PMI Distribusikan Air Bersih untuk Korban Banjir Bandang di Desa Jambearum Kecamatan Sumberjambe
SKB dan Dira Shopping Centre Awali 2025 dengan Santunan Anak Yatim
IKP Kamboja 2 Berbagi Nasi Kotak dalam Kegiatan Jumat Berkah
LKNU Ambulu bersama Ansor Karanganyar, Lesbumi dan Pagar Nusa Gelar Jumat Berkah

Berita Terkait

Sabtu, 22 Februari 2025 - 16:02 WIB

BPN Jember Bersama Pemdes Wonosari Bagikan 300 Sertifikat PTSL

Sabtu, 22 Februari 2025 - 08:12 WIB

Akses Masyarakat terhadap Informasi Anggaran Desa Berdasarkan UU KIP

Jumat, 14 Februari 2025 - 07:48 WIB

Eks Wakil Bupati Bondowoso Ditahan Kejaksaan, Diduga Korupsi Dana Hibah Pendidikan

Selasa, 24 Desember 2024 - 19:46 WIB

Tebing Sungai Bedadung Longsor, Jalan di Balung Kulon Ditutup Total

Senin, 15 Januari 2024 - 19:13 WIB

Pengurus ICMI Ooda Kabupaten Jember yang Baru Langsung Bertekad Songsong Indonesia Emas 2045

Senin, 11 September 2023 - 10:28 WIB

Pemerintah Desa Wonosari Bagikan BLT-DD Periode September 2023

Jumat, 1 September 2023 - 18:22 WIB

Peringatan HUT ke 23 Desa Kasiyan Timur Gelar Selamatan dan Doa Bersama

Senin, 12 Juni 2023 - 17:22 WIB

Lagi, Warga Desa Kepanjen Minta Pilkades PAW Segera Digelar

Berita Terbaru