Palang Merah Remaja (PMR) SMA Negeri Umbulsari Siaga Menjaga Keselamatan Peserta Upacara HUT Kemerdekaan RI

- Jurnalis

Kamis, 17 Agustus 2023 - 19:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MEDIAJEMBER.COM , Umbulsari Jember – Palang Merah Remaja (PMR) Wira SMA Negeri Umbulsari mengawal dan ikuti Upacara HUT Kemerdekaan RI Kecamatan Umbulsari, Kamis (17/08/2023). Sejumlah anggota PMR Wira SMA Negeri Umbulsari siaga jika sewaktu-waktu ada peserta Upacara HUT Kemerdekaan RI Kecamatan Umbulsari ada yang tidak sehat.

Upacara peringatan Hari Ulang Tahun ke- 78 Republik Indonesia di Kecamatan Umbulsari di pusatkan di lapangan Desa Paleran.

Baca Juga :  Pengurus ICMI Ooda Kabupaten Jember yang Baru Langsung Bertekad Songsong Indonesia Emas 2045

“Palang Merah Remaja (PMR) SMA Negeri Umbulsari memiliki peran penting, mereka selalu siap dalam menjaga keselamatan peserta upacara pada tiap pelaksanaan upacara,” kata Intan Paramudita Arifin S.pd Pembina PMR Wira SMA Negeri Umbulsari.

Dia menjelaskan, tidak semua peserta selalu memiliki kondisi tubuh yang fit untuk mengikuti upacara sekitar 45 menit itu. Sebagaimana upacara 17 Agustus 2023.

Baca Juga :  PMR Wira SMA Negeri Umbulsari Kabupaten Jember Adakan Diklatsar PMI

“Beberapa siswa terkadang mengeluh pusing, bahkan tidak jarang ada yang pingsan,” ungkapnya.

Untuk mengantisipasi sekaligus memberi pertolongan pertama pada peserta yang mengalami kondisi itu, maka PMR Wira SMA Negeri Umbulsari selalu siaga di setiap sudut lapangan upacara untuk melihat situasi yang terjadi pada peserta upacara.

“Semua bertugas menjaga di belakang barisan peserta upacara dan apabila ada yang sakit ataupun perlu pertolongan langsung Pemberian pertolongan pertama bagi peserta yang sakit,” ujarnya.

Baca Juga :  Pelajar SMP/MTS Se-Kabupaten Jember Antusias Ikuti Porsema 2023 di MA Baitul Arqom Balung

Menurut dia, dengan membantu tenaga kesehatan saat upacara HUT Kemerdekaan RI, PMR Wira SMA Negeri Umbulsari mendapat pengalaman langsung menangani pasien yang membutuhkan pertolongan.

“Juga untuk menumbuhkan jiwa sosial dan penolong dengan ikhlas tanpa pamrih,”ungkap Intan Paramudita Arifin S.pd (*)

Sumber Berita : Humas PMI Jember

Berita Terkait

SMA Plus Al-Azhar Jember Adakan Diklat PMR Angkatan Pertama
Akses Jalan ke SDS Nurul Islam Jember Akhirnya Dibuka Kembali Seperti Semula
Akses Jalan ke Sekolah Ditutup, Pihak SDS Nurul Islam Jember Kecewa
Koramil Jenggawah dan Pelajar Bersatu Bersihkan Lingkungan untuk Peringati Hari Pahlawan
Dua Siswa SMA Plus Bustanul Ulum Puger Juarai Lomba Pidato Bahasa Inggris Tingkat Nasional
Polije Kenalkan Teknologi UMB Berbasis Limbah Tembakau dan Kalender Reproduksi Guna Meningkatkan Produktivitas Sapi Potong Di Kelompok Agrapana Sejahtera
UNEJ Support Pelaksanaan Munas KAUJE VI
Mahasiswa Politeknik Negeri Jember Bersama FORDISPENA Manfaatkan Limbah Ampas Kelapa dan Kulit Kopi di Desa Arjasa Menjadi Tepung Gluten-free

Berita Terkait

Sabtu, 22 Februari 2025 - 16:02 WIB

BPN Jember Bersama Pemdes Wonosari Bagikan 300 Sertifikat PTSL

Sabtu, 22 Februari 2025 - 08:12 WIB

Akses Masyarakat terhadap Informasi Anggaran Desa Berdasarkan UU KIP

Jumat, 14 Februari 2025 - 07:48 WIB

Eks Wakil Bupati Bondowoso Ditahan Kejaksaan, Diduga Korupsi Dana Hibah Pendidikan

Selasa, 24 Desember 2024 - 19:46 WIB

Tebing Sungai Bedadung Longsor, Jalan di Balung Kulon Ditutup Total

Senin, 15 Januari 2024 - 19:13 WIB

Pengurus ICMI Ooda Kabupaten Jember yang Baru Langsung Bertekad Songsong Indonesia Emas 2045

Senin, 11 September 2023 - 10:28 WIB

Pemerintah Desa Wonosari Bagikan BLT-DD Periode September 2023

Jumat, 1 September 2023 - 18:22 WIB

Peringatan HUT ke 23 Desa Kasiyan Timur Gelar Selamatan dan Doa Bersama

Senin, 12 Juni 2023 - 17:22 WIB

Lagi, Warga Desa Kepanjen Minta Pilkades PAW Segera Digelar

Berita Terbaru