6 Bacalon PAW dari 2 Desa di Jember Selatan Lulus Ujian Tulis

- Jurnalis

Kamis, 12 Oktober 2023 - 12:38 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MEDIAJEMBER.COM — 12 Bacalon (Bakal Calon) Pilkades Antar Waktu (PAW) dari 2 (dua) desa di Kabupaten Jember bagian selatan mengikuti seleksi ujian tulis, Kamis (12/10/2023).

Para Bacalon Kades berasal dari :
1. Desa Kepanjen, Kecamatan Gumukmas, 7 Bacalon
2. Desa Kasiyan, Kecamatan Puger, 5 Bacalon.

Baca Juga :  Unifying the World Through Soccer: The Global Impact of the World Cup

Pelaksanaan ujian tulis dilakukan di aula kantor Dinas Pendidikan, Kabupaten Jember. Soal yang diberikan berjumlah 100 yang harus dikerjakan dalam waktu 2 jam.

Setelah dilakukan penilaian oleh tim penilai dengan disaksikan semua bacalon secara terbuka. Melalui panitia PAW masing-masing desa dinyatakan 2 Bacalon dinyatakan lulus, dan berhak mengikuti PAW pada 26 Oktober 2023.

Baca Juga :  Reses Masa Persidangan Ke-2 Tahun 2023 | Anggota DPRD Jember Lora Holil Sampaikan Pentingnya Infrastruktur Untuk Peningkatan Perekonomian Masyarakat Desa
Pembacaan hasil tes tulis oleh panitia PAW Desa Kepanjen

Adapun nama-nama Bacalon yang lulus dari Desa Kepanjen, Kecamatan Gumukmas adalah Muhammad Zainudin, Imam Safari, dan Sukamid.

Sedangkan Bacalon Kades Desa Kasiyan, Kecamatan Puger lulus ujian tes tulis yaitu Hadi Wismoyo, Eni Setiorini, dan Zainul Arifin.

Baca Juga :  Tahapan Tes Tulis PAW Desa Kepanjen Molor Terganjal Surat Jawaban DPMD Jember

Selanjutnya ke-6 (enam) calon yang lolos akan dilakukan pengundian nomer urut di desa masing-masing. Dan akan mengikuti Pemilihan Kepala Desa Antar Waktu (PAW) yang akan digelar serentak pada Kamis, 26 Oktober 2023.

Penulis : Heri Santoso

Berita Terkait

Banyaknya Pejabat Pemkab Jember Dipanggil APH, Dipertanyakan Dewan dalam Sidang Paripurna
Reaksi Apdesi Jember Terkait Beredarnya Pesan Berantai Berisi Petahana Perintahkan Camat Larang Kades Ijinkan Kegiatan LSN
2 Mantan Kepala Desa di Jember Selatan Menang PAW Serentak 2023
Panitia PAW Desa Kasiyan Mengundi Nomor Calon Kades, Bagaimana Hasilnya ?
Hasil Pengundian Nomor Urut Calon Kepala Desa Kepanjen
Tahapan Penyampaian Visi Misi Pilkades Karangrejo Berlangsung Aman
Menumbuhkan Generasi Pancasilais, Ra Holil Inginkan Penambahan Jam Pendidikan Agama dan Pancasila di Sekolah
Tahapan Tes Tulis PAW Desa Kepanjen Molor Terganjal Surat Jawaban DPMD Jember
Berita ini 195 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 3 Juli 2024 - 11:53 WIB

433 warga Desa Jambearum Terima Beras Bansos Cadangan Bantuan Pangan

Jumat, 21 Juni 2024 - 13:11 WIB

Tim Kecamatan Gumukmas Lakukan Monitoring dan Evaluasi di Desa Kepanjen

Kamis, 20 Juni 2024 - 09:46 WIB

Tim Kecamatan Puger Lakukan Monitoring dan Evaluasi di Desa Mojomulyo

Jumat, 14 Juni 2024 - 12:04 WIB

Ujian Tulis Pengisian Kepala Dusun Muneng Desa Mayangan Diikuti 2 Kandidat

Selasa, 11 Juni 2024 - 12:01 WIB

Kepala Desa Kasiyan Timur Serahkan BLT-DD Periode Juni 2024

Senin, 10 Juni 2024 - 16:14 WIB

216 Kepala Desa di Jember Terima SK Perpanjangan Masa Jabatan

Kamis, 6 Juni 2024 - 20:34 WIB

Banyaknya Pejabat Pemkab Jember Dipanggil APH, Dipertanyakan Dewan dalam Sidang Paripurna

Jumat, 31 Mei 2024 - 12:39 WIB

Camat Puger Himbau Kades dan Perangkat Bersikap Netral dalam Pilkada Jember 2024

Berita Terbaru