Masyarakat Karang Pakem Desa Curahlele Gotong Royong Santuni Anak Yatim

- Jurnalis

Sabtu, 6 April 2024 - 17:21 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Balung, MEDIAJEMBER.Com — Masyarakat dusun Karang Pakem, Desa Curahlele, Kecamatan Balung, Kabupaten Jember secara bergotong royong menyantuni anak yatim.

Santunan diberikan kepada 53  anak yatim/piatu dari desa setempat dan sekitarnya. Acara diselenggarakan di halaman rumah salah satu warga RT.22 RW.07, Sabtu (06/04/2024) sore.

Ketua panitia Gotong Royong Gerakan Peduli Anak Yatim, Jafar Sodik menyatakan acara ini murni inisiasi dari masyarakat sekitar.

Baca Juga :  Muspika Balung dan SKB Berkolaborasi Muliakan Anak Yatim

“Acara ini merupakan hasil gotong royong dari warga pedukuhan Karang Pakem Desa Curahlele. Alhamdulillah, kegiatan ini rutin kami selenggarakan setiap tahun.” Katanya.

Kata dia, dana santunan anak yatim diperoleh atas sumbangan masyarakat dusun Karang Pakem  dan donatur.

“Terima kasih kepada para donatur dan masyarakat yang telah menyisihkan rejekinya untuk menyantuni anak yatim. Semoga diganti dengan yang lebih baik dan lebih banyak oleh Allah Swt.” Ujarnya.

Baca Juga :  Jelang Idul Fitri di Bondowoso Kelangkaan Gas Melon 3 Kilogram Mulai Nampak

Dia mengharap santunan akan bermanfaat, dan kegiatan ini terus dapat diselenggarakan pada masa mendatang.

Sementara Ketua 2 panitia Gotong Royong Gerakan Peduli Anak Yatim, Bahrullah mengungkapkan bahwa panitia juga berusaha untuk meningkatkan kegiatan keagamaan.

Baca Juga :  Fatayat NU Kencong Timur Bagikan Takjil, Donor Darah dan Khotmil Qur'an

“Kami sedang berusaha untuk lebih berkembang, semoga acara santunan yang kami lakukan tidak hanya sebatas di Karang Pakem. Kami mohon doa dan dukungan, semoga kami dapat mengadakan santunan tingkat Kecamatan.” Pungkas Bahrullah yang juga sebagai Ketua Barisan Sholawat Nariyah Nusantara (Barista).

Penulis : Heri Santoso / Buarto

Editor : Sam Heri

Berita Terkait

Peringati HUT ke-78 Bhayangkara, Polsek Balung Bersama SKB Bagikan Nasi Kotak
KSR PMI Unit UIN KHAS Jember Bekali Relawan Kampus Pemetaan Resiko Bencana
Komunitas SKB Bersama Pemerintah Kecamatan dan Koramil Balung Gelar Jumat Berkah
KSR PMI UNIT Universitas Jember Unjuk Prestasi di Ajang Lomba KSR Tingkat Nasional
PT Seger Argo Nusantara dan SKB Bagikan Ratusan Takjil
Pemdes Grenden Bersama HKTI Jember Gelontorkan 10 Ton Beras SPHP
Muspika Balung dan SKB Berkolaborasi Muliakan Anak Yatim
Fatayat NU Kencong Timur Bagikan Takjil, Donor Darah dan Khotmil Qur’an
Berita ini 68 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 5 Juni 2024 - 17:04 WIB

Perjuangan Siswa SDN Rowosari 3 Jember Melewati Hutan untuk Menempuh Pendidikan

Jumat, 31 Mei 2024 - 19:33 WIB

Anda Merasa Dirugikan Pemberitaan Pers? Ajukan Hak Jawab, Bukan Langsung Lapor

Kamis, 7 Maret 2024 - 12:19 WIB

Gugah Semangat Literasi, Dua Tokoh ICMI Orda Jember Gelar Kuliah Umum

Senin, 26 Februari 2024 - 08:53 WIB

SMPN 1 Jember Juara Umum Lomba PMR Perdana Aksa Paramata

Rabu, 21 Februari 2024 - 11:29 WIB

Penerimaan Peserta Didik Baru di SMPN 1 Puger Berlangsung Tertib dan Lancar

Kamis, 8 Februari 2024 - 01:03 WIB

Best Practice : Peran Multimedia Dalam Mengoptimalisasi Kemampuan Sikap Kayang Peserta Didik di SDN Mlokorejo 01

Senin, 29 Januari 2024 - 08:19 WIB

Mengenal Prof. Erlina Narulita, S.Pd. M.Si. P.hd. Guru Besar Bioteknologi Pertama Unej

Senin, 29 Januari 2024 - 08:04 WIB

Lebih Dekat dengan Prof. Drs. Abubakar Eby Hara, M.A. PH.D., Guru Besar Hubungan Internasional Fisip Unej

Berita Terbaru

Peristiwa

Cuaca Membaik, Hasil Tangkapan Nelayan Puger Membludak

Sabtu, 15 Jun 2024 - 19:58 WIB