KSR PMI Unit UIN KHAS Jember Bekali Relawan Kampus Pemetaan Resiko Bencana

- Jurnalis

Kamis, 13 Juni 2024 - 13:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MEDIAJEMBER.COM – KSR PMI Unit UIN KHAS Jember membekali Relawan Kampus tentang Peta & Pemetaan Resiko.  Sekaligus memahami ancaman bahaya, kerentanan dan kapasitas masyarakat. Pembekalan diadakan dalam rangka mengimplementasikan Hazard Vulnerabi‍lity & Capacitynalysis (HVCA).

“Materi HCVA  diberikan  untuk memberikan pemahaman kepada anggota agar nantinya menjadi tonggak terdepan dalam mensosialisasikan ancaman – ancaman resiko kebencanaan yang ada di sekitar. “Ujar Laila Fauziah Rahmadani Amirul, Kamis (13/06/2024).

Baca Juga :  Rayakan Idul Adha, Kepala Desa Wonosari Gelar Khitanan Massal Untuk Duafa

Laila Fauziah Rahmadani Amirul  Manager Crew kegiatan Sosialisasi Peta & Pemetaan Resiko menjelaskan tentang HVCA. Para peserta tampak antusias mengikuti kegiatan ini.

“Tujuan kami menyelenggarakan kegiatan ini sebagai tindak lanjut implementasi Diklat Lanjut (Diktan) 9 dalam memberikan pemahaman kepada mahasiswa UIN KHAS Jember untuk mengetahui peta resiko bencana yang ada disekitarnya,” kata Laila Fauziah Rahmadani Amirul.

Baca Juga :  Jumat Berkah, Koramil Balung Bersama SKB Bagikan 150 Nasi Kotak Kepada Pengguna Jalan

Peserta merupakan mahasiswa aktif UIN KHAS Jember yang merupakan aktivis organisasi mahasiswa kampus. Harapan dengan menghadirkannya perwakilan mahasiswa dari para organisatoris, memberikan penyebarluasan informasi. Melalui organisasi – organisasi kemahasiswaan yang ada di kampus untuk pengembangan potensi mahasiswa dalam pengetahuan resiko bencana.

Baca Juga :  Wujud Syukur Kepada Sang Pencipta, Pemdes Puger Kulon Gelar Petik Laut dan Selamatan Desa

“Kegiatan ini juga diharapkan dapat memunculkan kegiatan tindak lanjut Ormawa untuk sama – sama memberikan perhatian pada resiko kebencanaan yang ada di sekitar kampus,” ujar Vika Maulida  Ketua KSR PMI Unit UIN KHAS Jember. Dengan mengimplementasikan hasil pemahaman tentang peta rawan bencana di kampus UIN KHAS Jember dan sekitarnya. (*)

Sumber Berita : Humas PMI Jember

Berita Terkait

KSR PMI Unit UIN KHAS Jember Berkolaborasi dengan Beberapa Lembaga Adakan Bagi-bagi Qurban
Peringati HUT ke-78 Bhayangkara, Polsek Balung Bersama SKB Bagikan Nasi Kotak
Komunitas SKB Bersama Pemerintah Kecamatan dan Koramil Balung Gelar Jumat Berkah
KSR PMI UNIT Universitas Jember Unjuk Prestasi di Ajang Lomba KSR Tingkat Nasional
Masyarakat Karang Pakem Desa Curahlele Gotong Royong Santuni Anak Yatim
PT Seger Argo Nusantara dan SKB Bagikan Ratusan Takjil
Pemdes Grenden Bersama HKTI Jember Gelontorkan 10 Ton Beras SPHP
Muspika Balung dan SKB Berkolaborasi Muliakan Anak Yatim
Berita ini 13 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 9 April 2024 - 14:13 WIB

Remas Al Ikhlas Kelurahan Sekarputih Bondowoso Berjibaku Percantik Masjid Sambut Sholat Idul Fitri 1445 H

Jumat, 5 April 2024 - 10:40 WIB

Serba serbi ramadhan di Kampung Pecinan Bondowoso

Kamis, 4 April 2024 - 23:17 WIB

Gus Fawaid Ungkap Solusi Atasi Kemiskinan di Jember

Rabu, 3 April 2024 - 12:32 WIB

Mendekati Idul Fitri 1445H, Warga Bondowoso Masih Kesulitan Membeli Gas Melon

Selasa, 2 April 2024 - 13:23 WIB

Serba Serbi Ramadan: Tukang Becak Peduli Lalu Lintas di Bondowoso

Selasa, 2 April 2024 - 12:13 WIB

Jelang Idul Fitri 1445 H, Kepala Desa Kepanjen Bagikan Ratusan Bingkisan Lebaran

Sabtu, 23 Maret 2024 - 21:54 WIB

Gus Fawaid Merasa Aneh Ada Oknum yang Melarang Sholawatan di Desa-desa

Minggu, 17 Maret 2024 - 18:51 WIB

Nelayan Puger Tidak Melaut Akibat Cuaca Buruk

Berita Terbaru

Pemerintahan

Kegiatan Monev di Puger Kulon Berlangsung Lancar

Kamis, 20 Jun 2024 - 16:13 WIB