Jelang Idul Fitri 1445 H, Kepala Desa Kepanjen Bagikan Ratusan Bingkisan Lebaran

- Jurnalis

Selasa, 2 April 2024 - 12:13 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gumukmas, MEDIAJEMBER.com — Menyambut datangnya Idul Fitri 1445 H, Kepala Desa Kepanjen, Kecamatan Gumukmas, Kabupaten Jember Sukamid membagikan ratusan bingkisan lebaran.

Bingkisan berisi kue dan minuman diberikan kepada BPD, perangkat desa, RT / RW, kader, guru TK Paud dan masyarakat bertempat di kantor desa, Senin (01/04/2024).

Baca Juga :  Koramil Balung Tanam 100 Pohon di Desa Karang Duren
Istri Kepala Desa Kepanjen saat membagikan bingkisan lebaran

Kepala Desa Kepanjen, Sukamid mengungkapkan bahwa pembagian bingkisan merupakan wujud syukur kepada Allah Swt atas nikmat yang diberikan kepada Pemerintah Desa.

“Pembagian bingkisan lebaran ini sebagai perwujudan syukur kepada Allah Swt. Serta merupakan wujud rasa terima kasih kepada semua pihak yang telah bekerja membantu jalannya roda Pemerintah Desa.” Katanya usai pembagian bingkisan.

Baca Juga :  Camat Balung Kukuhkan Paskibra HUT RI ke-78

Sukamid berharap, bingkisan lebaran ini dapat bermanfaat untuk merayakan kebahagiaan Idul Fitri. Dan dia berharap kegiatan berbagi ini dapat terus dilakukan pada tahun-tahun mendatang.

Baca Juga :  Puskesmas Balung Bersama Kader Posyandu Balung Kulon Melaksanakan PIN Polio

“Jangan dinilai isinya, tetapi nilai kebersamaan yang menjadi tujuan utama guna membangun desa Kepanjen. Semoga bermanfaat untuk merayakan Idul Fitri.” Pungkas Sukamid Kepala Desa Kepanjen. (sam)

Penulis : Heri Santoso

Berita Terkait

Komunitas Sosial SKB Adakan Doa Bersama dan Santunan Anak Yatim
Desa Balung Kidul Siap Gelar PAW di Tahun 2025
Kades Balung Kulon Berharap RTH Songolas Mampu Tingkatkan Perekonomian Warganya
433 warga Desa Jambearum Terima Beras Bansos Cadangan Bantuan Pangan
Tim Kecamatan Gumukmas Lakukan Monitoring dan Evaluasi di Desa Kepanjen
Kegiatan Monev di Puger Kulon Berlangsung Lancar
Tim Kecamatan Puger Lakukan Monitoring dan Evaluasi di Desa Mojomulyo
Sholat Idhul Adha 1445H Bersama Habib Muchsin bin Ali Al Haddar di Masjid Jami’ Al Muchtar Tenggarang Bondowoso
Berita ini 132 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 18 Juni 2024 - 15:58 WIB

Rayakan Idul Adha 1445 H, RSD Balung Bagikan 1000 Paket Daging Kurban

Rabu, 17 Januari 2024 - 18:02 WIB

Puskesmas Balung Bersama Kader Posyandu Balung Kulon Melaksanakan PIN Polio

Selasa, 5 Desember 2023 - 07:29 WIB

Jelang Tahun Baru 2024, Mahasiswa dan Dosen Universitas dr Soebandi Ikut Donor Darah Sukarela

Rabu, 27 September 2023 - 19:14 WIB

Sambut Maulid Nabi Muhammad SAW 1445 H, PMI Jember Ikut Resik-Resik Pasar Tanjung

Selasa, 22 Agustus 2023 - 10:32 WIB

Wujudkan Masyarakat Sehat, Kepala Desa Balung Kulon Luncurkan Program Kartu Sehat Bagi Warganya

Kamis, 22 Juni 2023 - 15:34 WIB

Kebun Banjarsari PTPN 12 Bersama UDD PMI Jember Selenggarakan Aksi Kemanusiaan Donor Darah

Sabtu, 10 Juni 2023 - 19:06 WIB

TP PKK Desa Kasiyan Menggelar Acara Bulan Peduli Posyandu

Rabu, 7 Juni 2023 - 18:09 WIB

Kapolres Jember Ikut Donor Darah Bersama Anggota dan Bhayangkari

Berita Terbaru

Daerah

Desa Balung Kidul Siap Gelar PAW di Tahun 2025

Senin, 15 Jul 2024 - 13:35 WIB